Enjoy cooking
Browse through over
650,000 tasty recipes.
Home » » Timpan Pisang Unti Kelapa

Timpan Pisang Unti Kelapa

Written By alfaizar on Rabu, 12 Februari 2025 | 21.55

Foto resep Timpan Pisang Unti Kelapa

Bahan-bahan

 1 jam
 30 buah
  1. Bahan kulit
  2. 5 buah pisang matang, lumatkan
  3. 400 gr tepung ketan
  4. Secukupnya air
  5. 1/2 sdt garam
  6. Bahan isian:
  7. 1 butir kelapa bagian putihnya saja
  8. 100 gr gula merah
  9. 2 lembar daun pandan
  10. 1/4 sdt garam
  11. Sedikit air
  12. Bahan pelengkap:
  13. Secukupnya daun pisang, diutamakan bagian pucuk muda
  14. Secukupnya minyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Lumatkan pisang, lalu masukkan semua bahan kulit. Aduk hingga rata. Pastikan adonan tidak terlalu lembek dan tidak keras. Bulatkan adonan atau bagi adonan sesuai selera. Masukkan dalam sedikit rendaman minyak.

    Foto langkah ke 1 dari resep Timpan Pisang Unti Kelapa.Foto langkah ke 1 dari resep Timpan Pisang Unti Kelapa.
  2. 2

    Lap daun pisang. Untuk bahan unti dimasak hingga tercampur rata dan sedikit kering hingga matang.

    Foto langkah ke 2 dari resep Timpan Pisang Unti Kelapa.Foto langkah ke 2 dari resep Timpan Pisang Unti Kelapa.Foto langkah ke 2 dari resep Timpan Pisang Unti Kelapa.
  3. 3

    Tata adonan kulit diatas bagian dalam daun pisang yg sudah dioles minyak goreng. Pipihkan adonan,masukkan bahan unti. Lipat seperti amplop.

    Foto langkah ke 3 dari resep Timpan Pisang Unti Kelapa.Foto langkah ke 3 dari resep Timpan Pisang Unti Kelapa.
  4. 4

    Kukus sekitar 20 menit. Timpan pisang siap dihidangkan.

    Foto langkah ke 4 dari resep Timpan Pisang Unti Kelapa.
SHARE

About alfaizar

0 komentar :

Posting Komentar